>

Spesifikasi dan Harga BlackBerry Q10

BlackBerry Q10 smartphone terbaru dari BlackBerry yang siap menjadi andalan untuk bersaing pada pasar smartphone Global. Dengan target segmen menengah keatas smartphone ini dilengkapi sistem operasi terbaru yaitu OS BB 10. Berikut NiceHP akan memberikan informasi Spesifikasi dan Harga BlackBerry Q10.

BlackBerry Q10 masih mengusung tombol Qwerty , dengan dimensi 119.6 x 66.8 x 10.4 mm sehingga smartphone ini akan pas disimpan pada saku pakaian. Layar dengan ukuran 3.1 inches berteknologi Super AMOLED akan memanjakan penggunannya dengan gambar layar yang jernih.

Spesifikasi dan Harga BlackBerry Q10

BlackBerry Q10

Pada dapur pacu, prosesor Dual-core berkecepatan 1.5 GHz dan 2 GB memori RAM serta OS terbaru BB versi 10 akan membuat kinerja smartphone BlackBerry Q10 menjadi optimal dalam membuka aplikasi secara bersamaan. Selain itu untuk media panyimpanan data, terdapat memori internal dengan kapasitas 16 GB serta slot microSD up to 64 GB.

Dari segi kamera, BlackBerry Q10 dilengkapi kamera utama dengan resolusi 8 MP didukung dengan fitur autofocus, LED flash dan Geo-tagging yang pastinya akan memanjakan penggunanya yang hobi berfose depan kamera. Terdapat juga kamera depan dengan resolusi 2 Mp.

Spesifikasi BlackBerry Q10

General
  • network GSM 850/900 /1800/1900 3G HSDPA 850 /900/ 1900/2100
Screen
  • type Super AMOLED capacitive touchscreen , 16M colors
  • size 720 x 720 pixels , 3.1 inches ( ~ 328 ppi pixel density ) Multitouch , QWERTY
Dimension
  • Size / Weight 119.6 x 66.8 x 10.4 mm / 139 g
Audio
  • features Vibration , MP3 ringtones
  • Jack 3.5 mm Audio Jack
Memory
  • internal 16 GB , 2 GB of RAM
Data
  • 3G HSDPA 21 Mbps , HSUPA 5.76 Mbps
  • EDGE yes
  • GPRS yes
  • WLAN Wi – Fi 802.11 a / b / g / n , dual- band , Wi – Fi hotspot
  • Infrared not
  • USB / Port microUSB v2.0
Camera
  • primary 8 MP , 3264 x 2448 pixels , autofocus , LED flash , Features Geo – tagging , image stabilization , face detection
  • secondary Yes , 2 MP , 720p
  • Video Record Yes , 1080p @ 30fps
Battery
  • type Li – Ion 2100 mAh battery
Features
  • OS BlackBerry 10 OS
  • CPU TI OMAP 4470 CPU Dual – core 1.5 GHz Cortex – A9GPU PowerVR SGX544Sensors Accelerometer , gyro , proximity , compass
  • browser HTML5
  • GPS Yes , with A – GPS
  • Additional Features Yes , MIDP 2.1 , Additional features : NFC ,
Other Features
  • multiple SIM not
  • video player MP4/H.264/H.263 player
  • MP3 Player MP3/WAV/eAAC + player
  • Audio Record yes
  • TV not

Harga BlackBerry Q10

Harga Baru: Rp. 5,800,000.
Harga Bekas: Rp.4,900,000.